Perubahan Syarat dan Ketentuan Umum PT Bank HSBC Indonesia

(Berlaku efektif 1 Januari 2026)

Kami telah menyederhanakan dan melakukan perubahan Syarat dan Ketentuan Umum yang mengatur hubungan perbankan kami dengan Anda sebagai nasabah. Syarat dan Ketentuan Umum yang telah diperbarui tersebut kini akan mencakup dokumen-dokumen berikut dalam kerangka dokumentasi yang sama:

Apa saja perubahan utamanya?

Syarat & Ketentuan Baru tidak secara material mengubah syarat dan ketentuan yang mengatur hubungan kami dengan Anda.

Beberapa ketentuan penting untuk perhatian Anda:

Harap baca Syarat & Ketentuan Baru untuk lebih memahami poin-poin penting di atas. Kami akan tetap menyimpan versi sebelumnya dari Syarat & Ketentuan Umum di situs web kami (yang dapat ditemukan di tautan ini) untuk referensi Anda hingga tanggal 31 Maret 2026. Syarat & Ketentuan Baru akan berlaku efektif pada 1 Januari 2026 (“Tanggal Efektif”).

Apa saja perubahan utamanya?

Silakan menghubungi kami bila Anda membutuhkan informasi lebih lanjut di:

• Relationship Manager Anda; atau

• HSBC Corporate Contact Center

1500237/(62-21) 25514777